Kamis, 03 Januari 2013

Menebak Hari

 
♣  Trik ini mungkin bakalan  menjadi trik yg simpel dalam menjalin hubungan kekerabatan kehidupan sehari-hari anda…
Mungkin bisa buat nebak hari ulang tahun, bisa nebak hari kapan jadian dengan kekasih anda, atau hanya sekedar pengisi waktu luang dengan sahabat anda…
♣  Okeehh… Tanpa lebar panjang kita mulai saja:
1. Minta teman anda untuk menyebutkan tanggal berapa saja dari bulan apa saja dari tahun 1700 – 2100...
2. Setelah itu anda akan berusaha menebak HARI dari tanggal tersebut tanpa melihat kalender atau semacamnya…
3. Sebagai contoh, saya akan ambil tanggal 3 Juni 2009…
4. Dalam waktu kurang dari 17 detik anda akan menjawab:Itu adalah hari Rabu”…
♣  Inilah rahasianya:
- Pertama hafalkan kode dari nama-nama bulan ini:

- Jika sudah hafal, lanjut ke kode tahun:

- Misalkan kita akan menentukan hari dari 3 Juni 2009, Maka ambil 2 digit di belakang tahun. Dalam contoh ini angka 09
- Setelah di ambil angka 09, maka kita bagi 4… ( 9 ÷ 4 = 2 sisa 1 ) kita hanya ambil angka 2 saja…
- Lalu jumlah  dengan angka 09 (angka di belakang tahun)… 2 + 9 = 11
- Kemudian tambahkan jumlah tadi dengan kode tahun (karena 2009 adalah 2000 – an, maka kodenya 4) → 11 + 4 = 15
- Tambahkan lagi dengan kode bulan (Juni = 0) 15 + 0 = 15
- Jumlahkan lagi dengan tanggal, 15 + 3 = 18
- Terakhir kita bagi 7( 18 ÷ 7 = 2 sisa 4), Nah kita ambil angka sisanya!!
- Karena angka 4, Berarti hari keempat… yaitu hari Rabu (hitung mulai dari hari minggu)
♣ Memang cukup rumit, Tapi dengan terus berlatih pasti bisa!! ♣
GOOD LUCK FOR THE DAY!!!

source: http://skakmath.wordpress.com/tag/tokoh-catur/

1 komentar:

  1. Misal tanggal 3 bagaimana cara membagi 4 nya dan yang di ambil angka berapa

    BalasHapus